Pemprov Banten Dorong Lembaga Pendidikan Tingkatkan Daya Saing SDM

- 15 Oktober 2023, 21:46 WIB
Penjabar Gubernur Banten, Al Muktabar saat mengunjungi SMA Pesantren Unggulan Al Bayan, Yayasan Titian Tiara Cendikia, Kecamatan Anyer, Kabupaten Serang.
Penjabar Gubernur Banten, Al Muktabar saat mengunjungi SMA Pesantren Unggulan Al Bayan, Yayasan Titian Tiara Cendikia, Kecamatan Anyer, Kabupaten Serang. /Liem Mamora/Trust Banten

Al Muktabar juga mengakui dirinya sering berdiskusi dengan para investor. Hakikatnya mereka memungkinkan kegiatan industri dijadikan sebagai laboratorium yang bisa dimanfaatkan oleh para pelajar.

Baca Juga: Nelayan Kota Serang Deklarasikan Dukungan untuk Ganjar Pranowo

Sementara itu Ketua Yayasan Titian Tiara Cendikia, Fajar Maulana mengungkapkan, saat ini sekolah yang dinaunginya baru bergerak pada jurusan sains atau IPA, dan akan terus dikembangkan. Sejauh ini, 95 persen lulusannya sudah diterima di Perguruan Tinggi Negeri (PTN).

Kepada para siswa Fajar berpesan agar menjadi seperti air, dimanapun ditempatkan ia bisa menyesuaikan. Jika di gelas, ia menyesuaikan dengan ruang yang ada di gelas, jika di ember ia menyesuaikan dengan ruang yang ada di ember itu. Namun tetap ia menjadi sebuah air.

“Artinya, di manapun kalian berkarir nanti, tetaplah menjadi diri kalian sendiri, dengan berbagai bekal pengetahuan dan agama yang sudah ditanamkan di sini,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Rukman Nurhalim Mamora


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah