Hasil Persib vs Persis Solo dalam Lanjutan BRI Liga 1, Ucapan Asisten Bojan Hodak Terbukti, Tapi...

- 4 Februari 2024, 17:14 WIB
hasil Persib Bandung vs Persis Solo di BRI Liga 1
hasil Persib Bandung vs Persis Solo di BRI Liga 1 /pixabay / philip kofler



Trust Banten - Inilah hasil Persib vs Persis Solo dalam lanjutan BRI Liga 1. Pertandingan berlangsung di stadion Gelora Bandung Lautan Api hari ini, Minggu 4 Januari 2024.

Persib Bandung berambisi membalas kekalahan mereka di putaran pertama. Saat itu Ciro Alves dan kolega harus mengakui keunggulan Persis Solo dengan skor 2-1.

Jelang laga kontra Persis Solo, Asisten pelatih Persib Goran Paulic berucap bahwa timnya membutuhkan pencetak gol alternatif, dan nama Stefano Beltrame disebut.

Baca Juga: Baznas Kota Tangerang Tetapkan Zakat Fitrah, Segini Besarannya

Menurut Goran, Persib memerlukan pemain lain yang mampu mencetak gol seperti halnya David da Silva dan Ciro Alves. Hal tersebut diperlukan bila kedua striker tersebut mendapat kawalan ketat dari tim lawan.

Menghadapi Persis Solo, Persib menurunkan deretan pemain terbaiknya, termasuk Stefano Beltrame di lini tengah serta duet Ciro Alves dan david da Silva.

Persib pun langsung mengurung pertahanan Persis Solo sejak menit pertama. Ciro Alves dan David da Silva juga langsung memberi ancaman.

Baca Juga: Awal Tahun Tancap Gas, dalam Satu Bulan Sanema Tour Berangkatkan Ratusan Jamaah Umrah

Namun 10 menit babak pertama berlangsung, tuan rumah belum sanggup membobol gawang Persis Solo yang dijaga oleh Gianluca Pandeynuwu.

Halaman:

Editor: Kamim Rohener


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah