Profil Dua Pemain Guinea U23 di Liga Belgia, Ada Saingan Marselino dan Tandem Shayne Pattynama

- 5 Mei 2024, 21:08 WIB
Dua pemain Guinea U23 tampi di Liga Belgia, ada saingan Marselino dan tandem Shayne Pattynama
Dua pemain Guinea U23 tampi di Liga Belgia, ada saingan Marselino dan tandem Shayne Pattynama /pixabay / seppH



TRUST BANTEN - Timnas Indonesia U23 akan  melakoni laga penentuan menuju Olimpiade Paris 2024 menghadapi Guinea U23. Pertandingan ini menjadi sangat menentukan bagi kedua tim, karena memperebutkan satu tiket tersisa ke Olimpiade Paris 2024.

Timnas Indonesia gagal meraih satu dari tiga tiket langsung ke Olimpiade di Piala Asia U23 lalu. Kalah dari Uzbekistan membuat Justin Hubner gagal melaju ke final. 

Sedangkan di perebutan tempat ketiga, asuhan Coach Shin Tae Yong juga harus mengakui keunggulan Irak dengan skor 2-1.

Baca Juga: Manajemen Bank Banten Lakukan Kunjungan ke Pemkab Lebak

Berakhir di urutan keempat Piala Asia U23, membuat Indonesia harus melakoni laga hidup mati melawan Guinea U23 yang juga tampil sebagai urutan keempat di Piala Afrika U23.

Tidak mudah tapi bukan tidak mungkin Indonesia akan berhasil mengalahkan Guinea. Meski begitu, secara fisik dan pengalaman, para pemain Guinea lebih unggul.

Mayoritas pemain Guinea U23 tampil di Eropa, dan dua di antaranya tampil di Liga Belgia. Mereka adalah Cheick Thiam dan Amadou Keita. Berikut adalah profil kedua pemain tersebut.

Baca Juga: Alhamdulillah, Sekda Kabupaten Pandeglang Pastikan TPP PNS Cair Bulan Mei ini

Cheick Thiam 

Halaman:

Editor: Kamim Rohener


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah